Tim UPTD BPSB TPH Sumsel Wilayah II OKU Timur melaksanakan pengambilan sampel benih padi di Gudang Unit Pengelolaan Benih Sumber (UPBS) BSIP Sumsel yang berlokasi di IP2SIP Kayu Agung OKI
BSIP Sumsel berkolaborasi dengan BBWS Sumatera VIII melakukan survei jaringan irigasi dan drainase di Kecamatan Kayuagung dan Tulung Selapan Kabupaten OKI